pilihan +INDEKS
Gelar Buka Puasa Bersama & Santuni Anak Yatim MPW PP Riau Kukuhkan 4 Badan Organisasi
PEKANBARU - Majelis Pimpinan Wilayah Pemuda Pancasila Provinsi Riau gelar buka puasa bersama dan santunan anak yatim-piatu sekaligus kukuhkan 4 badan organisasi internal di Hotel Grand Central Jl. Jendral Soedirman pada hari Jumat (22/04/2022).
Adapun 4 badan yang dikukuhkan adalah 1. Badan Penyelenggara Kartu Tanda Anggota, 2. Badan Penyelenggara Kaderisasi, 3. Badan Penyuluhan dan Pendampingan Hukum, dan badan baru dan pertamakali ditubuh ormas Pemuda Pancasila yang diinisiasi oleh MPW PP Riau yaitu badan yang ke 4. Badan Siber dan Informasi.
Ketua MPW PP Riau Berharap "dengan dikukuhkan nya Badan-badan Organisasi ini dapat segera melaksanakan kegiatan-kegiatan yang bermanfaat untuk membesarkan Pemuda Pancasila".
Setelah mengukuhkan badan-badan tersebut Ketua MPW PP Riau Juga memberikan Santunan kepada anak yatim-piatu dari beberapa panti asuhan.
Saat tausyiah ramadhan jelang berbuka puasa Ustadz Penceramah menuturkan pandangan nya tentang pemuda Pancasila "sebagai organisasi yang turut berperan dalam membantu masyarakat terutama kaum dhuafa seperti kegiatan pada hari ini yang membagikan santunan kepada anak yatim-piatu agar mereka dapat menikmati hari kemenangan idul Fitri dengan sukacita". Sebut penceramah
"Bahkan ia tidak percaya dengan perkataan negatif diluar sana yang mengatakan bahwa Pemuda Pancasila organisasi preman. Sebab faktanya beberapa ketua MPC PP yang ada di Riau merupakan saudara dan kerabatnya yang ia kenal baik dan bijak. Apalagi kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan oleh Pemuda Pancasila semuanya bermanfaat bagi masyarakat." Ungkapnya akhir ceramah.
Pada kegiatan tersebut Asosiasi Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (APKASINDO) Turut berpartisipasi memberikan bantuan minyak goreng hasil produksi mereka kepada Pengurus Pemuda Pancasila Riau.
Berita Lainnya +INDEKS
Cegah Pencurian, PUPR Riau Las Permanen Besi Tutup Drainase di Depan Gedung RCH
PEKANBARU - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau melalui Dinas Pekerjaan Umum.
Pemprov Riau Optimistis TPAKD Perkuat Ekonomi Daerah dan Tekan Kemiskinan
PEKANBARU – Pemerintah Provinsi Riau menaruh harapan besar pada peran Tim Percepatan Akses .
Berkah Kelapa Sawit: Sektor Pertanian Riau Beri Kontribusi Positif Bagi Pajak Negara
PEKANBARU – Menutup tahun 2025, Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pa.
Kementerian ATR/BPN Punya Mekanisme Pengakuan dan Sertifikasi Tanah Adat, Ini Kata Pemprov Riau
PEKANBARU – Persoalan agraria, mulai dari kejelasan status tanah adat.
BMKG: Riau Berawan hingga Hujan Ringan, Waspada Gelombang Setinggi 2,5 Meter
PEKANBARU - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakira.
Skor Akhir 2-0: PSPS Pekanbaru Tampil Perkasa di Hadapan Suporter Fanatik
PEKANBARU - Malam di Stadion Kaharuddin Nasution, Rumbai, menjadi saksi keb.







